Pages

Minggu, 19 Mei 2013

Guru Imam Bukhari

http://www.sikh-history.com/sikhhist/images/portraits/guru_ramdas.jpg
Dalam perjalanannya ke berbagai negeri, Imam Bukhari bertemu dengan guru-guru terkemuka yang dapat dipercaya. Beliau mengatakan: "Aku menulis hadits dari  1.080 guru, yang semuanya adalah ahli hadits dan berpendirian bahwa iman itu adalah ucapan dan perbuatan." Di antara para guru itu adalah: Ali bin Al-Madini, Ahmad bin Hanbal, Yahya bin Ma'in, Muhammad bin Yusuf  Al-Firyabi, Maki bin Ibrahim Al-Balkhi, Muhammad bin Yusuf Al-Baykandi dan Ibnu Rahawaih. Jumlah guru yang haditsnya diriwayatkan dalam kitab shahihnya sebanyak 289 guru.

4 komentar:

Allahu Akbar
Masya Allah
Tabarakallah

Masya Allah luar biasa.kereenn.penuntut ilmu dan pengajar sejati

Kenapa nga disebutkan Imam Humaidi,Hisyam bin Ammar, Qutaibah bin Sa'id,Adhahak

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More